Thursday, July 11, 2019

Cara Bypass Akun MI Cloud (MI Account) Redmi 4X Santoni

Biasanya faktor paling sering mengakibatkan lock mi cloud adalah setelah update UI (user interface) MIUI ke versi terbaru, contohnya MIUI 10. Kadang kita lupa bahwa garansi distributor mempunyai banyak sekali masalah (bug) pada jenis rom tersebut…
Baru – Baru ini saya habis memperbaiki Xiaomi Redmi 4X Santoni yang ke lock mi cloud nya, karna habis update dari MIUI 9 ke MIUI 10 dan hasilnya redmi 4x malah terkunci mi cloud nya, padahal mi account tidak di kaitkan pada smartphone tersebut.

Yang jadi pertanyaan, kenapa itu bisa terjadi…? Ada yang bilang bahwa xiaomi mendeteksi hal mencurigakan pada hp tersebut. Ada juga yang bilang bahwa redmi smartphone tersebut menggunakan rom distributor dan banyak lagi spekulasi tentang kenapa hal tersebut bisa terjadi. Untungnya saya mempunyai file fix mi cloud / mi account untuk redmi 4x santoni, jadi masalah tersebut bisa diatas dengan segera…

Bahan Yang Di Butuhkan :

  • Laptop/Pc OS Windows 7 Keatas;
  • Kable USB Original atau Yang Berkualitas Baik;
  • Batrai Redmi 4X Minimal 70%;
  • Menggunakan ROM MIUI 8/9 (MIUI 10 Belum Coba);
Bahan :


No comments:

Post a Comment